Tokoh-tokoh Pemenangan Anies-Cak Imin, Transformasi Tim 8

M Nurhadi Suara.Com
Kamis, 14 September 2023 | 16:56 WIB
Tokoh-tokoh Pemenangan Anies-Cak Imin, Transformasi Tim 8
Presiden PKS Ahmad Syaikhu bersama Pasangan Anies-Muhaimin dan Sekjen Abo Bakar Alhabsyi saat berada di Kantor DPP PKS Jaksel pada Selasa (12/9/2023). [Suara.com/Novian]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

PKB ingin memastikan lebih dulu bahwa PKS melalaui keputusan Majelis Syura sudah mantap mendukung tidak hanya Anies seorang, melainkan terhadap Cak Imin sekaligus selaku pasangan Anies. Karena itu PKB ingin melakukam silaturahmi usai adanya dukungan dari PKS terhadap pasangan AMIN atau Anies-Muhaimin.

Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI