Manuver Kaesang All Out Terjun Politik: Ikut Jejak Bapak, Kakak dan Iparnya

Ruth Meliana Suara.Com
Senin, 05 Juni 2023 | 16:26 WIB
Manuver Kaesang All Out Terjun Politik: Ikut Jejak Bapak, Kakak dan Iparnya
Kaesang Pangarep. [Instagram/Kaesang Pangarep]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mengenai itu, Erina Gudono sendiri mengaku akan sepenuhnya mendukung keputusan Kaesang untuk bertarung di Pilkada 2024, baik di Sleman maupun Solo.

Kaesang belum tentukan partai

Tak cuma daerah, Kaesang nyatanya belum menentukan kendaraan partai politik yang bisa mendukungnya.

Kaesang juga tidak memperjelas akan bergabung dengan PDIP selaku partai yang menaungi sejumlah anggota keluarganya, yakni Jokowi, Gibran, dan Bobby Nasution. Ia hanya menegaskan akan menunggu partai apa saja yang mau menampungnya.

Kontributor : Annisa Fianni Sisma

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI