Selain sesak nafas, berikut gejala umum lainnya yang muncul setelah satu hingga empat minggu seseorang mengalami infeksi bakteri mycoplasma pneumoniae.
- Mengalami sakit tenggorokan
- Mudah lemas
- Mengalami demam
- Mengalami nyeri atau sakit kepala
- Ditemukan efusi pleura atau eksaerbasi penyakit paru obstruksi kronik (PPOK).
Batuk dapat memburuk dan bertahan sampai beberapa minggu, sehingga diharapkan untuk benar-benar menjaga kesehatan sebelum terlambat.
Penyakit yang disebabkan oleh infeksi bakteri mycoplasma pneumoniae ini sudah menyebar di China dan anak-anak itu mengalami gejala seperti bersin-bersin, hidung tersumbat, sakit tenggorokan, mata berarir, napas berbunyi, dan bahkan ada juga yang alami muntah dan diare.
Demikian itu informasi mengenai gejala mycoplasma pneumoniae. Semoga bermanfaat.
Kontributor : Mutaya Saroh