Kronologi Bayi Prematur di Tasikmalaya Meninggal Diduga Karena Jadi Konten Klinik

M Nurhadi Suara.Com
Selasa, 21 November 2023 | 11:42 WIB
Kronologi Bayi Prematur di Tasikmalaya Meninggal Diduga Karena Jadi Konten Klinik
Ilustrasi bayi prematur. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Keesokan harinya sekitar pukul 07.00 WIB bayi dimandikan dan baru selesai pada 08.30 WIB. Pihak keluarga mulai merasa curiga karena waktu untuk memandikan terasa sangat lama.

Setelah itu bayi diperbolehkan untuk dibawa pulang kendati berat badan sangat kurang. Setelah tiba di rumah, bayi sempat BAB pada pukul 18.00 WIB, namun dua jam kemudian sang istri menangis karena melihat sang bayi sudah tidak bergerak. 

Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI