Lantunkan Ayat Suci di Upacara Pembukaan Piala Dunia 2022, Ghanim Al Muftah Idap Caudal Regression Syndrome, Apa Itu?

Dinda Rachmawati Suara.Com
Senin, 21 November 2022 | 12:27 WIB
Lantunkan Ayat Suci di Upacara Pembukaan Piala Dunia 2022, Ghanim Al Muftah Idap Caudal Regression Syndrome, Apa Itu?
Momen Ghanim Al Muftah berbincang dengan Morgan Freeman. (YouTube/ 30s of Football)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Kelainan Pembuluh Darah
Beberapa orang percaya CRS bisa jadi akibat berkurangnya aliran darah. Diperkirakan bahwa penyumbatan oksigen dan nutrisi penting yang dibawa ke janin oleh darah dapat menyebabkan masalah perkembangan.

5. Kelainan embrionik
Mesoderm adalah bagian tengah dari tiga lapisan jaringan yang ada pada tahap awal embrio (bayi yang sedang berkembang pada minggu-minggu awal kehamilan). Mesoderm memainkan peran besar dalam pembentukan banyak struktur yang dipengaruhi oleh CRS. Oleh karena itu, beberapa ilmuwan percaya bahwa kelainan langka ini terjadi karena adanya gangguan pada mesoderm.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI