Sering Susah Tidur, Bisakah Aromaterapi Atasi Insomnia?

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Selasa, 18 Oktober 2022 | 11:41 WIB
Sering Susah Tidur, Bisakah Aromaterapi Atasi Insomnia?
Aromaterapi untuk insomnia. (Dok: Istimewa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Aromaterapi alami dengan formula dari bahan-bahan pilihan dan aroma khas seperti “sweet aromatic floral” ini telah dikaji dan terbukti mampu menenangkan serta menjaga kualitas tidur.

Efek yang dihasilkan oleh Sukha Sleep Aromatherapy tidaklah instan karena bukan obat tidur maupun bius, akan tetapi Sukha akan sangat aman untuk terapi alternatif sebab tidak mengakibatkan ketergantungan maupun efek samping bagi penggunanya.

“Ini bukan obat sebenarnya, ini digunakan untuk menjaga kualitas tidur supaya tetap baik dan nyaman.” Jelas Dr. Jiemi Ardian.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI