Ade Rai Ungkap 5 Kebiasaan Buruk yang Bisa Buat Tubuh Renta Saat Usia 40 Tahun ke Atas

Minggu, 25 September 2022 | 16:05 WIB
Ade Rai Ungkap 5 Kebiasaan Buruk yang Bisa Buat Tubuh Renta Saat Usia 40 Tahun ke Atas
Ade Rai, artis punya bisnis gym. (Instagram/ade_rai)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Usia di atas 40 tahun kerap dianggap sudah tua, sehingga apabila alami sakit tertentu kerap dimaklumi karena faktor usia. Padahal pemahaman itu tidak sepenuhnya benar. 

"Jadi kalau semakin tua tentu harus memelihara badan, prioritasnya harus lebih tinggi. Bukan kebalikannya, kita seolah-olah pasrah. Padahal kita malas untuk bertanggung jawab terhadap kesehatan. Sehat bukan tujuan, tapi sehat adalah sebuah syarat. Untuk kita bisa bermanfaat untuk banyak orang, berkarya, salat, sembahyang, dan sebagainya kita harus sehat," tutup Ade Rai.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI