Trik Kurangi Kalori dari Nasi Putih Bagi Pejuang Diet: Tambahkan Minyak Kelapa Hingga Simpan di Kulkas

Rabu, 31 Agustus 2022 | 17:36 WIB
Trik Kurangi Kalori dari Nasi Putih Bagi Pejuang Diet: Tambahkan Minyak Kelapa Hingga Simpan di Kulkas
Ilustrasi memasak nasi. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Minyak akan berinteraksi dengan pati dalam beras dan mengubah teksturnya. Sedangkan proses pendinginan nasi membantu mendorong konversi pati bahkan saat dipanaskan kembali.

“Jika Anda dapat mengurangi pati yang dapat dicerna dalam makanan seperti nasi, Anda dapat mengurangi kalori. Dampaknya bisa sangat besar,” kata Dr. Pushparajah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI