Terpopuler Kesehatan: Bakteri Pemakan Daging Hancurkan Punggung Perempuan, Apakah Mi Instan Harus Dihindari Sepenuhnya?

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Kamis, 21 Juli 2022 | 21:04 WIB
Terpopuler Kesehatan: Bakteri Pemakan Daging Hancurkan Punggung Perempuan, Apakah Mi Instan Harus Dihindari Sepenuhnya?
Naegleria fowleri bakteri pemakan daging. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Olivia Klopchin (TikTok)
Olivia Klopchin (TikTok)

Seorang gadis bernama Olivia Klopchin (18) dari Springfield, Vermont, terlahir dengan kelainan langka yang menyebabkan salah satu lengannya membengkak, yakni malformasi vaskular.

Malformasi vaskular merupakan kelainan pembuluh darah bawaan atau didapat yang melibatkan arteri, vena, kapilar, limfatik, dan kombinasi dari pembuluh darah ini.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI