Serba-Serbi Operasi yang Dilakukan Lucinta Luna: Transplantasi Rahim Hingga Potong Jakun

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Kamis, 21 Juli 2022 | 05:46 WIB
Serba-Serbi Operasi yang Dilakukan Lucinta Luna: Transplantasi Rahim Hingga Potong Jakun
Lucinta Luna menangis jelang operasi. [Vlog Lucinta Luna]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Lucinta Luna [Instagram]
Lucinta Luna [Instagram]

Beberapa waktu ini, Lucinta Luna cukup menjadi sorotan karena sedang melakukan serangkaian operasi plastik di Korea Selatan.

Beberapa kali Lucinta Luna mengunggah kondisinya dengan wajah diperban setelah operasi plastik di media sosial. Ia mengaku hanya bisa makan buah dengan bantuan orang lain, karena kesulitan membuka mulutnya.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI