Jamur Ringworm: Arti, Jenis, Gejala, dan Cara Mengobatinya

Selasa, 19 Juli 2022 | 15:01 WIB
Jamur Ringworm: Arti, Jenis, Gejala, dan Cara Mengobatinya
Ilustrasi Kucing [Pixabay/Irina Spiridonova]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tinea capitis juga bisa ditularkan oleh hewan seperti anjing dan kucing, begitu juga hewan ternak lainnya seperti kambing, kuda, babi dan sapi.

4. Tinea corporis

Tinea capitis bisa juga menyebabkan ruam kemerahan berbentuk meligkar seperti cincin dan umumnya terjadi dibeberapa bagian tubuh.

Gejala yang ditimbulkan adalah ruam kemerahan, rasa gatal bahkan bisa parah hingga menimbulkan lepuh dan luka bernanan di area cincin ruam tersebut.

Anda bisa tertular penderita jika ada kontak fisik dengan penderita, bisa ditularkan melalui hewan dan dari benda yang disentuh oleh si penderita.

Cara mengobati Ringworm

Sebagai upaya pengobatan jamur Ringworm, dokter biasanya akan memberikan sejumlah obat dan merekomendasikan sejumlah perubahan gaya hidup pada penderitanya.

Obat yang diberikan tergantung pada tingkat keparahannya, seperti gatal di selangkangan, kutu air dan ringworm semua dapat diobati dengan tipikal seperti krim anti jamur, salep, gel dan semprotan.

Selain dengan obat, ada sejumlah perubahan gaya hidup yang sebaiknya dilakukan agar terhindar dari jamur Ringworm. Di antaranya adalah:

Baca Juga: Viral Kisah Lelaki Tinggalkan Kucingnya untuk Pulang Kampung, Pas Balik Sudah Habis Dilahap Ular Sanca

  • Mencuci sprei dan pakaian setiap hari selama terkena infeksi jamur
  • Mengeringkan tubuh secara menyeluruh sehabis mandi
  • Mengenakan pakaian longgar
  • Mengobati semua area tubuh yang terinfeksi jamur

Kontributor : Damayanti Kahyangan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI