Banyak yang Salah, 5 Makanan Tidak Sehat Ini Justru Baik untuk Kesehatan Tubuh!

Kamis, 14 Juli 2022 | 19:08 WIB
Banyak yang Salah, 5 Makanan Tidak Sehat Ini Justru Baik untuk Kesehatan Tubuh!
Ilustrasi junkfood. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Popcorn mengurangi risiko penyakit kardiovaskular dengan menurunkan kadar kolesterol. Tiga cangkir popcorn sama dengan satu cangkir oatmeal yang memiliki banyak serat dan membantu mengatasi sembelit. Selain itu, popcorn juga rendah kalori tetapi juga mengenyangkan.

5. Hamburger

Hamburger yang dibuat dengan daging merah adalah sumber zat besi heme terbaik. Tapi, pakai daging tanpa lemak dalam hamburger buatan sendiri dapat membantu mencegah gangguan saraf dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh Anda.

Hamburger ini juga mengandung 2,5 mikrogram vitamin B-12, yang merupakan 100 persen dari asupan harian yang direkomendasikan untuk orang dewasa. Anda bisa membuatnya lebih sehat dengan memanggang roti daripada menggorengnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI