Antisipasi Kenaikan Kasus Covid-19, Satgas Minta Rumah Sakit Siapkan Tempat Tidur untuk Pasien

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Selasa, 12 Juli 2022 | 04:05 WIB
Antisipasi Kenaikan Kasus Covid-19, Satgas Minta Rumah Sakit Siapkan Tempat Tidur untuk Pasien
Ilustrasi rumah sakit (Pexels.com/pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Jadi 'warning' kepada tiga aglomerasi ini, menjadi catatan kita harus super ketat dan betul-betul kita meningkatkan kewaspadaan bersama," kata Mohammad Syahri.

Satuan tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 melaporkan kasus positif COVID-19 di Indonesia mengalami tambahan sebanyak 1.681 orang pada Senin sehingga jumlah keseluruhan mencapai 6.112.986 orang hingga saat ini.

Berdasarkan data Satgas Penanganan COVID-19, DKI Jakarta menyumbang tambahan kasus positif COVID-19 terbanyak, yakni 812 orang.

Kemudian, diikuti dengan Jawa Barat (306), Banten (249), Jawa Timur (98), Bali (74), dan Jawa Tengah (31). (ANTARA)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI