Bolehkah Anak Melihat Penyembelikan Hewan Kurban? Psikolog Minta Orangtua Perhatikan Ini

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Minggu, 10 Juli 2022 | 18:45 WIB
Bolehkah Anak Melihat Penyembelikan Hewan Kurban? Psikolog Minta Orangtua Perhatikan Ini
Ilustrasi hewan kurban (Unsplash.com/@taliwang_mengaji)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jangan paksa anak jika tidak mau

Meskipun begitu, menurut Aisha ketika anak tersebut memang tidak ingin melihatnya, berarti tidak boleh memaksanya. Jadi biarkan anak tersebut yang memutuskan apakah ia ingin melihat pemotongan atau tidak.

Jika memang kemauan melihat pemoyongan hewan kurban adalah keinginannya sendiri, dapat berarti ia juga sudah siap mental melihat hal tersebut.

Terkadang, juga ada anak yang hanya melihat beberapa saat lalu pergi. Menurut Aisha hal itu adalah wajar karena anak butuh waktu untuk mengembangkan kemampuan kognitif dan emosionalnya.

Pantau kondisi anak setelah melihat penyembelihan hewan kurban

Orang tua juga harus memantau dan bertanya bagaimana perasaan anak ketika melihat hewan kurban tersebut disembelih. Hal ini dapat membuat orang tua juga memahami perasaan mereka.

Namun, selalu orang tua juga haerus selalu ingat kalau semua itu didampingi dengan pemahaman dan makna kurban kepada anak.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI