Jangan Salah Kaprah, Sel Telur Ternyata Menyeleksi Sperma yang Boleh Membuahinya

Sperma tidak pernah berlomba-lomba untuk membuahi sel telur, tetapi justru sebaliknya.
Dr Nadeau pun menarik dua kesimpulan dari dua eksperimen tersebut, antara lain:
1. Daya tarik antara sperma dan sel telur sebagian besar melibatkan molekul asam folat
Metabolisme vitamin B atau asam folat berbeda dalam sel telur dan sperma. Perubahan-perubahan ini mungkin menjadi faktor penentu daya tarik antara sperma dan sel telur.
2. Sperma sudah ada di saluran reproduksi wanita saat menuju sel telur
Baca Juga: Mengapa Sperma Salmon Jadi Tren Perawatan Anti-Aging Terbaru?
Telur mungkin tidak sepenuhnya berkembang selama waktu ini. Jadi, ada kemungkinan sel telur memengaruhi pembelahan sel ini sehingga gennya juga cocok untuk sperma.