Hubungan Intim Tingkatkan Risiko Infeksi Saluran Kemih, Hindari 4 Posisi Seks Ini

Senin, 27 Juni 2022 | 21:10 WIB
Hubungan Intim Tingkatkan Risiko Infeksi Saluran Kemih, Hindari 4 Posisi Seks Ini
Ilustrasi hubungan seks (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Woman on top

Posisi seks woman on top atau ketika wanita berada di atas pasangan membuat uretra lebih dekat dengan penis. Posisi sesk ini membuat gesekan yang sangat tinggi sehingga membuat bakteri penyebab ISK menyebar jauh lebih mudah.

3. Seks anal

Seks anal juga meningkatkan risiko ISK. Pada dasarnya, apa pun yang masuk ke dalam dan di sekitar anus harus dicuci bersih sebelum masuk ke vulva dan vagina. Anda harus memakai kondom dan sarung tangan lateks ketika menggunakannya untuk mencegah penularan bakteri penyebab ISK.

4. Fingering

Selain hubungan seks penetrasi, fingering atau memasukan jari ke dalam vagina demi kepuasan seksual juga bisa menyebabkan ISK.

Jari juga bisa menularkan bakteri dengan mudah, terutama ketika Anda memikirkan berapa banyak kuman yang bersentuhan dengan tangan Anda setiap hari.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI