Serangan Migrain Terjadi Dalam 4 Tahap dengan Gejala yang Berbeda, Apa Saja?

Senin, 27 Juni 2022 | 10:20 WIB
Serangan Migrain Terjadi Dalam 4 Tahap dengan Gejala yang Berbeda, Apa Saja?
Ilustrasi migrain (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Serangan: Terjadi selama migrain berlangsung.

Gejala: Mual, nyeri pada satu atau kedua sisi kepala, sensitif terhadap cahaya, suara, bau, atau sentuhan, nyeri berdenyut di kepala, muntah.

4. Fase Pascadromal

Serangan: Fase ini terjadi sehari setelah migrain.

Gejala: Kebingungan, kegembiraan dalam beberapa kasus, energi merasa terkuras atau berkurang, kelegaan.

Sakit kepala migrain melibatkan rasa sakit yang luar biasa dengan sensasi berdenyut. Rasa sakit biasanya terjadi hanya pada satu sisi kepala, berlangsung dari beberapa jam hingga beberapa hari.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI