Bagaimana Membedakan Vitiligo dengan Bercak Putih Tanda Lahir pada Anak?

Rabu, 22 Juni 2022 | 16:41 WIB
Bagaimana Membedakan Vitiligo dengan Bercak Putih Tanda Lahir pada Anak?
Ilustrasi Vitiligo. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kalau kulit kepala ikut memutih, itu bisa jadi vitiligo. Tapi kalau kulit kepalanya tidak putih berarti rambutnya saja yang memutih, bukan vitiligo," imbuhnya.

Vitiligo termasuk penyakit yang kompleks, kata dokter Reiva. Penyebabnya bisa jadi karena faktor keturunan juga paparan dari lingkungan.

Tetapi orang dengan vitiligo, saat memiliki anak belum tentu keturunannya juga akan mengidap vitiligo.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI