Klaim yang juga sudah terbantahkan oleh penelitian adalah penambahan filter pada rokok, yang disebut membuatnya lebih sehat.
Padahal menurut dr. Vineeta, filter rokok juga dibuat dengan ratusan bahan kimia yang berbahaya.
“Rokok ini dirancang untuk membuat partikel asap lebih kecil, yang membuat nikotin lebih mudah diserap,” ungkapnya.