Hari Tanpa Tembakau Sedunia, Ini 5 Mitos Tentang Merokok yang Sudah Terbukti Tidak Benar

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Senin, 30 Mei 2022 | 17:38 WIB
Hari Tanpa Tembakau Sedunia, Ini 5 Mitos Tentang Merokok yang Sudah Terbukti Tidak Benar
Ilustrasi merokok, Hari Tanpa Tembakau Sedunia. (Unsplash/Jaroslav Devia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Klaim yang juga sudah terbantahkan oleh penelitian adalah penambahan filter pada rokok, yang disebut membuatnya lebih sehat.

Padahal menurut dr. Vineeta, filter rokok juga dibuat dengan ratusan bahan kimia yang berbahaya.

“Rokok ini dirancang untuk membuat partikel asap lebih kecil, yang membuat nikotin lebih mudah diserap,” ungkapnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI