Penelitian Spanyol: Kebiasaan Pakai Ponsel di Malam Hari Bisa Tingkatkan Risiko Kanker

Minggu, 29 Mei 2022 | 15:43 WIB
Penelitian Spanyol: Kebiasaan Pakai Ponsel di Malam Hari Bisa Tingkatkan Risiko Kanker
Ilustrasi Ponsel.(Pixabay.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Cahaya biru bisa mencegah pelepasan hormon tidur melatonin. Melatonin melakukan lebih dari sekadar menginduksi tidur, ”jelas Dokter Lee.

Padahal hormon melatonin ini berfungsi mengatur ritme sirkadian yang merupakan seperangkat sistem internal yang mendikte perubahan fisik, mental dan perilaku yang mengikuti siklus 24 jam.

Karena sistem internal ini terkait erat dengan jalur yang terlibat dalam homeostasis dan metabolisme, gangguan pada jam tidur bisa memicu timbul dan perkembangan kanker.

Oleh karena itu, menghindari penggunaan ponsel larut malam mungkin diperlukan untuk menjaga keteraturan dalam jam internal tubuh.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI