Suara.com - Selama pandemi Covid-19, pendiri Microsoft Bill Gates sering menjadi sasaran misinformasi dan juga penyebaran hoaks terkait penyakit tersebut. Kini ia lagi-lagi jadi sasaran, lantaran disebut sebagai dalang dibalik wabah Cacar Monyet yang tengah merebak di berbagai negara dunia. Seperti apa faktanya?
Flu Singapura sedang menjadi perbincangan hangat di berbagai platform media sosial, termasuk Twitter. Banyak orangtua menceritakan pengalaman anaknya terserang penyakit tersebut di linimasa. Tapi, bagaimana sebenarnya prosedur pengobatan flu singapura? Benarkah tak perlu antibiotik ataupun antivirus?
Simak selengkapnya berita terpopuler kesehatan di bawah ini!
1. Benarkah Bill Gates Dalang di Balik Wabah Cacar Monyet? Ini Faktanya

Selama pandemi Covid-19 pendiri Microsoft Bill Gates sering menjadi sasaran misinformasi dan juga penyebaran hoaks terkait penyakit tersebut.
Kini ia lagi-lagi jadi sasaran, lantaran disebut sebagai dalang dibalik wabah Cacar Monyet yang tengah merebak di berbagai negara dunia.
2. Sedang Mewabah, Dokter Anak Menjelaskan Flu Singapura: Tidak Perlu Antibiotik atau Antivirus!

Flu Singapura sedang menjadi perbincangan hangat di berbagai platform media sosial, termasuk Twitter. Banyak orang tua menceritakan pengalaman anaknya terserang penyakit tersebut di linimasa.
Baca Juga: Kasus Cacar Monyet Terus Bertambah: UAE Laporkan Kasus Pertama, Portugal Sudah Hampir 50
"Anakku Maret lalu. Tertular dari kakaknya. Kakaknya tertular dari temannya. Kurang lebih setelah itu hampir semua kuku kaki dan tangan mengelupas," cuit seorang warganet, sambil mengunggah foto tangan anaknya.