Ratusan Pemuda Anti-Rokok Berkumpul di IYSTC, Minta Pemerintah Lindungi Anak dari Manipulasi Industri Tembakau

Risna Halidi Suara.Com
Selasa, 24 Mei 2022 | 23:10 WIB
Ratusan Pemuda Anti-Rokok Berkumpul di IYSTC, Minta Pemerintah Lindungi Anak dari Manipulasi Industri Tembakau
Ilustrasi asap rokok. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tak hanya itu, kegiatan IYSTC juga meminta pemerintah membuat regulasi agar industri hiburan dan industri olahraga terbebas dari segala hal yang berhubungan dengan industri rokok serta Menyediakan fasilitas pemilahan sampah B3 hingga lingkup terkecil agar sampah rokok tidak merusak lingkungan

Indonesian Youth Council for Tobacco Control (IYCTC) sendiri merupakan koalisi kaum muda dari 43 organisasi di 20 kota atau kabupaten dalam upaya menyuarakan pengendalian zat adiktif produk tembakau di Indonesia dengan inklusif dan bermakna.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI