Tidak Hanya Serangan Jantung atau Stroke, Tekanan Darah Tinggi Dapat Menyebabkan Gagal Ginjal

Jum'at, 20 Mei 2022 | 16:37 WIB
Tidak Hanya Serangan Jantung atau Stroke, Tekanan Darah Tinggi Dapat Menyebabkan Gagal Ginjal
Ilustrasi gagal ginjal (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Gagal ginjal akibat tekanan darah tinggi adalah proses kumulatif yang bisa memakan waktu bertahun-tahun untuk berkembang.

Tapi, risikonya bisa dibatasi dengan mengelola tekanan darah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI