Hits Health: Hari Bakti Dokter Indonesia 20 Mei, Gejala Long Covid-19 Bertahan Pada Anak

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Jum'at, 20 Mei 2022 | 10:59 WIB
Hits Health: Hari Bakti Dokter Indonesia 20 Mei, Gejala Long Covid-19 Bertahan Pada Anak
Ilustrasi dokter. (Shuttterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ilustrasi buah penurun kolesterol. (Foto oleh Markus Spiske dari Pexels)
Ilustrasi buah penurun kolesterol. (Foto oleh Markus Spiske dari Pexels)

Siapa yang tidak takut dengan ancaman kolesterol tingg? Ancaman ini siap mengintai siapa saja yang memiliki pola hidup tak sehat, dan bisa memicu munculnya penyakit serius. Hal ini bisa diatasi dengan mengkonsumsi buah penurun kolesterol yang tentu saja dikonsumsi sesuai dengan porsi ideal.

Jika pemeriksaan darah menunjukkan hasil di angka 240 mg/dL, maka bisa dikatakan seseorang memiliki kadar kolesterol yang tinggi. Maka dari itu, tubuh kemudian memerlukan asupan serat yang bisa mengikat asam empedu dan menurunkan penyerapan lemak dan kolesterol dalam darah.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI