Merokok Ganja Bisa Turunkan Berat Badan? Ini Faktanya!

Jum'at, 13 Mei 2022 | 21:50 WIB
Merokok Ganja Bisa Turunkan Berat Badan? Ini Faktanya!
Ilustrasi merokok ganja. (Pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jadi, tidak seperti THC, THCV mungkin memiliki kualitas penekan nafsu makan. Namun, masih diperlukan lebih banyak penelitian pada manusia untuk menarik hubungan antara THCV, pengurangan nafsu makan, dan penurunan berat badan.

Sementara menunggu bukti klinis lebih lanjut, ada beberapa cara yang menurut para peneliti dapat membantu penurunan berat badan, yaitu:

  • Tidur yang lebih baik, yang mengarah pada kesehatan metabolisme yang lebih baik
  • Mobilitas yang lebih baik
  • Pengurangan kalori dari alkohol

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI