Dialami Vokalis The Black Dahlia Murder, Mari Kenali Lagi Tanda Ingin Bunuh Diri dari Orang di Sekitar

Kamis, 12 Mei 2022 | 14:08 WIB
Dialami Vokalis The Black Dahlia Murder, Mari Kenali Lagi Tanda Ingin Bunuh Diri dari Orang di Sekitar
Vokalis band The Black Dahlia Murder, Trevor Scott Strnad [nme]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tanda lain yang perlu diwaspadai adalah perubahan kepribadian dan pola tidur seseorang. Tidak hanya itu, mereka juga mengalami perubahan dalam berbicara. Bahkan, orang tersebut juga mulai tidak peduli dengan penampilannya.

4. Melakukan Perilaku Berbahaya Yang Merugikan Diri Sendiri

Tanda bunuh diri juga ditunjukkan dengan adanya perubahan pola perilaku seseorang. Dikatakan, seseorang akan melakukan hal-hal berbahaya, seperti mengemudi dengan sembrono, melakukan hubungan seks yang tidak aman, dan mengonsumsi obat-obatan terlarang sampai alkohol.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI