5. Baik untuk Diabetes
Selain dapat membantu menjaga kesehatan saluran pencernaan, kulit buah naga yang mengandung serat tinggi juga dapat membantu mengatur serta menstabilkan gula darah di dalam tubuh. Hal ini akan baik untuk membantu mengatasi diabetes, sehingga kesehatan bisa tetap terjaga.
6. Mencegah Timbulnya Jerawat
Selanjutnya adalah kulit buah naga mampu membantu mencegah terjadinya jerawat pada area wajah. Kandungan yang berperan dalam hal ini adalah vitamin C. Gunakan kulit buah naga sebagai masker, dan gunakan pada bagian wajah.
Itu tadi sedikit dari banyak sekali manfaat kulit buah naga yang bisa disampaikan dalam artikel singkat kali ini. Semoga bermanfaat, dan selamat melanjutkan aktivitas Anda selanjutnya!