Jaga Kadar Kolesterol dengan Menghindari Makanan Berlemak Jenuh, Seperti Mentega

Rabu, 27 April 2022 | 16:47 WIB
Jaga Kadar Kolesterol dengan Menghindari Makanan Berlemak Jenuh, Seperti Mentega
Ilustrasi kadar kolesterol (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Campbell menyarankan untuk meminimalkan makanan tersebut dan menggantinya dengan makan berlemak sehat seperti minyak lobak, minyak zaitun, ikan berminyak, kacang-kacangan, biji-bijian, dan alpukat.

Makanan dengan nutrisi seimbang dan kaya serat juga dapat membantu mengelola kolesterol. Oat juga baik dikonsumsi karena mengandung beta glucan yang dapat 'menyerap' kolesterol/

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI