Draf dokumen tersebut, yang disiapkan oleh Komisaris Kesehatan Stella Kyriakides, juga tertulis peringatan bahwa lonjakan baru mungkin terjadi dan merekomendasikan pemerintah UE untuk tetap waspada serta bersiap untuk kembali ke tindakan darurat jika diperlukan.
Namun, ia juga mengakui bahwa fase baru telah dimulai dan diperlukan pendekatan baru untuk memantau pandemi. Artinya bahwa pengujian massal Covid-19 mulai ditinggalkan.