Kenali 5 Faktor Risiko Kanker Usus, Penyakit Mantan Juru Bicara Covid-19 dr Achmad Yurianto

Senin, 25 April 2022 | 13:59 WIB
Kenali 5 Faktor Risiko Kanker Usus, Penyakit Mantan Juru Bicara Covid-19 dr Achmad Yurianto
Kanker usus besar (kolorektal). (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Contohnya, penyakit kolitis ulserativa atau penyakit Crohn. Orang dengan dua kondisi ini, dalam jangka panjang akan mengalami displasia.

Displasia adalah istilah medis yang menggambarkan sel-sel di lapisan usus besar atau rektum terlihat tidak normal, namun belum bisa disebut kanker.

Dalam jangka waktu tertentu, sel-sel tersebut bisa berubah menjadi kanker.

5. Sindrom Kanker Genetik

Menurut American Cancer Society, sekitar 5% kasus kanker kolorektal disebabkan oleh sindrom kanker yang diturunkan oleh keluarga.

Sindrom kanker keluarga yang menjadi penyebab tingginya risiko kanker usus besar atau rektum.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI