Obat Perut Melilit Alami yang Mudah Didapat, Efektif Meredakan Gejala

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Jum'at, 15 April 2022 | 12:38 WIB
Obat Perut Melilit Alami yang Mudah Didapat, Efektif Meredakan Gejala
Ilustrasi gambar obat perut melilit. (freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jika perut melilit yang Anda rasakan adalah imbas dari keracunan makanan, maka cara pengobatan yang bisa Anda tempuh yaitu perbanyak istirahat, banyak minum air, dan obat-obatan yang dijual bebas. Namun jika kasus yang Anda derita cukup parah maka segera mengunjungi rumah sakit terdekat.

3. Sindrom pramenstruasi (PMS)

Saat perempuan memasuki fase sindrom pramenstruasi atau yang kerap disebut PMS tak sedikit akan menderita perut melilit.

Meski PMS bukan penyakit dan tidak dapat disembuhkan namun agar lebih nyaman menjalani hari-hari, Anda bisa atasi perut melilit karean PMS dengan cara mengubah pola makan hingga mengonsumsi obat pereda nyeri.

Obat Alami Perut Melilit

Jika perut melilit yang Anda  derita tak terlalu mengganggu, Anda bisa meredakan gejalanya dengan mengonsumsi minuman ataupun ramuan dari bumbu dapur yang mudah dijumpai berikut ini:

  • Air Putih
  • Susu
  • Kayu Manis
  • Jahe
  • Air Kelapa
  • Kunyit
  • Madu

Demikian penjelasan perihal obat perut melilit. Jika kondisi Anda semakin memburuk maka segera kunjungi rumah sakit terdekat agar mendapatkan perawatan yang intensif. Semoga informasi ini bermanfaat.

Kontributor : Ulil Azmi

Baca Juga: Awalnya Curiga Rumah Tetangga Sepi, Dicek Ternyata Sekeluarga Sekarat Keracunan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI