Melatonin Tidak Hanya Membuat Kita Mengantuk, Tetapi juga Bisa Melindungi Jantung

Kamis, 31 Maret 2022 | 14:32 WIB
Melatonin Tidak Hanya Membuat Kita Mengantuk, Tetapi juga Bisa Melindungi Jantung
Ilustrasi obat. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun, pada manusia buktinya kurang jelas. Sebab, dalam percobaan besar ketika melatonin disuntikkan ke jantung pasien setelah serangan jantung tidak memperlihatkan efek menguntungkan.

Peneliti juga telah mencoba memberi melatonin oral ke pasien serangan jantung, dan percobaannya masih dalam tahap relatif awal.

Jelas diperlukan penelitian lebih lanjut untuk mengetahui bagaimana dan kapan melatonin dapat diberikan setelah kejadian serangan jantung.

Tetapi yang jelas, kadar melatonin berkaitan dengan risiko penyakit jantung.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI