Jada Pinkett Smith Alopecia, Ini 4 Fakta Kebotakan Perempuan yang Wajib Diketahui

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Senin, 28 Maret 2022 | 14:13 WIB
Jada Pinkett Smith Alopecia, Ini 4 Fakta Kebotakan Perempuan yang Wajib Diketahui
Will Smith dan Jada Pinkett Smith di Oscar 2022. (Instagram/@Theacademy)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kebotakan juga rentan menyerang perempuan yang sudah menopause, baru saja melahirkan, serta memiliki riwayat penataan rambut menggunakan bahan kimia.

3. Gejala kebotakan perempuan

Kebotakan yang dialami perempuan tidak terjadi dalam semalam. Ada sejumlah gejala yang bisa dilihat dan diwaspadai, di antaranya:

  • Mengalami kerontokan rambut setiap hari
  • Rambut rontok yang ditemukan di bantal, kamar mandi, atau sisir
  • Rambut yang menipis
  • Rambut kering dan bercabang

4. Pencegahan kebotakan perempuan

Kebotakan perempuan yang disebabkan oleh gaya rambut hingga penggunaan bahan kimia bisa dicegah dengan tidak lagi melakukannya.

Namun kebotakan yang terjadi karena usia, penyakit, dan efek samping obat tidak bisa dicegah.

Anda bisa melakukan gaya hidup sehat dengan makan makanan bernutrisi untuk mengurangi risiko kebotakan terjadi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI