Benarkah Sperma Baik Untuk Perawatan Kecantikan? Dokter Richard Lee Ulas Habis Faktanya

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Jum'at, 25 Maret 2022 | 18:10 WIB
Benarkah Sperma Baik Untuk Perawatan Kecantikan? Dokter Richard Lee Ulas Habis Faktanya
Perawatan wajah cukup digemari oleh sebagian perempuan. Banyak cara yang bisa digunakan untuk merawat kulit wajah. Salah satunya dengan menggunakan sperma manusia. Benarkah demikian?
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menurut dia, sperma tersebut relatif aman digunakan, mengingat tidak pernah ada catatan mengenai penyimpangan seksual yang dilakukan oleh ikan.

“Kalau sperma ikan, kebetulan ikan ngga ada yang selingkuh yah,” kata dia dengan sedikit bercanda.

Kalau untuk sperma manusia, dr. Richard Lee tetap tidak menyarankan menggunakannya untuk perawatan dan kecantikan wajah.

Menurut dia, lebih baik kita menggunakan skin care yang dijual di pasaran, karena lebih terjamin kesehatan dan kandungannya.

Nah gimana, apakah Anda ingin mencoba perawatan kulit wajah dengan menggunakan sperma manusia?

Kontributor : Damayanti Kahyangan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI