Suntik Vaksin Booster di Puskesmas Kecamatan Tebet, Bisa Dapat Minyak Goreng 1 Liter Gratis!

Kamis, 24 Maret 2022 | 17:43 WIB
Suntik Vaksin Booster di Puskesmas Kecamatan Tebet, Bisa Dapat Minyak Goreng 1 Liter Gratis!
Ilustrasi Vaksin Covid-19. (Pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Berikut syarat lengkap menerima vaksin booster Covid-19 di Masjid Al-Ittihad Tebet:

  1. Peserta Vaksinasi Covid-19 wajib membawa Fotocopy KTP (2 Lembar).
  2. Membawa alat tulis sendiri, untuk peserta booster wajib menunjukkan bukti tiket booster dari aplikasi peduli lindungi.
  3. Lansia atau sudah berusia diatas 18 tahun.
  4. Sudah berjarak 3 bulan dari vaksinasi dosis 2 (vaksin primer)
  5. Sudah daftar dan memiliki tiket booster dosis ketiga dari aplikasi peduli lindungi.
  6. Jenis vaksin booster diberikan tergantung ketersediaan vaksin.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI