Kenali Diplopia, Gangguan Penglihatan Ganda yang Dialami Marc Marquez setelah Kecelakaan di Sirkuit Mandalika

Rabu, 23 Maret 2022 | 08:18 WIB
Kenali Diplopia, Gangguan Penglihatan Ganda yang Dialami Marc Marquez setelah Kecelakaan di Sirkuit Mandalika
Rider Repsol Honda, Marc Marquez. [LLUIS GENE / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

- Satu atau kedua mata tidak sejajar (mata juling)
- Sakit saat menggerakkan mata
- rasa sakit di sekitar mata, seperti pelipis atau alis
- Sakit kepala
- Mual
- Kelemahan di mata
- Kelopak mata turun

Salah satu penyebab diplopia bisa berawal dari otak dan saraf, sebab saraf yang mengontrol mata terhubung langsung ke otak.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI