3. Virus Corona Covid-19 Bisa Rusak Pembuluh Darah Jantung Tanpa Menginfeksi, Bagaimana Bisa?

Virus corona Covid-19 bisa menyebabkan kerusakan pada pembuluh darah kecil di jantung, seperti yang terlihat pada pasien Covid-19 parah.
Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Clinical Science, menunjukkan antibodi pemblokiran dapat menjadi alternatif obat guna mengurangi komplikasi kardiovaskular akibat virus corona Covid-19.
4. 2 Gejala Omicron Paling Sering Dialami Oleh Perempuan, Mesti Waspada

Varian omicron sampai saat ini masih terus diteliti oleh para peneliti di berbagai dunia. Mereka berusaha mencari tahu gejala omicron yang mungkin paling sering timbul bagi seorang yang terinfeksi.
Bahkan gejala varian omicron tersebut juga bisa timbul bagi mereka yang telah divaksinasi Covid-19 dua kali atau penuh. Lalu bagaimana menurut data mengenai gejala omicron ini?
Baca Juga: Benarkah Kemenkes Pangkas Masa Isolasi Covid-19 Jadi 7 Hari? Ternyata Begini Faktanya
5. Waspadai Kandungan Natrium pada Obat Paracetamol yang Larut di Air, Bisa Menyebabkan Stroke!