Hong Kong Temukan Virus Corona pada Makanan Beku

Vania Rossa Suara.Com
Selasa, 22 Februari 2022 | 23:59 WIB
Hong Kong Temukan Virus Corona pada Makanan Beku
Ilustrasi daging beku atau makanan beku (Unsplash.com/Victoria Shes)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hong Kong kembali meniru kebijakan Covid-19 China daratan. Tidak seperti negara lainnya, China menyebut kemasan makanan sebagai potensi penularan Covid.

China mengumumkan sejumlah kasus Covid yang ditemukan pada kemasan makanan beku, sehingga memicu penolakan produk dan komplain dari para eksportir.

Namun, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan baik makanan maupun kemasannya belum terbukti dapat menjadi media penularan Covid-19. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI