4 Manfaat Buah Sirsak untuk Kesehatan, Bantu Melawan Peradangan hingga Mengurangi Stres

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Jum'at, 11 Februari 2022 | 11:08 WIB
4 Manfaat Buah Sirsak untuk Kesehatan, Bantu Melawan Peradangan hingga Mengurangi Stres
Foto oleh Julia Volk dari Pexels
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Hijau, berduri, berkulit tebal, dengan daging buah putih, rasa asam, dan kenyal, buah apakah itu? Ya, Anda benar sekali, deskripsi tersebut merujuk pada buah sirsak. Selain memiliki rasa yang segar, ternyata manfaat buah sirsak cukup banyak lho untuk kesehatan!

Buah ini awam dikonsumsi secara langsung atau dijadikan jus. Bahkan pada beberapa minuman, sirsak dijadikan tambahan atau campuran untuk memberikan rasa unik. Tentu karena termasuk dalam salah satu jenis buah, kandungan nutrisinya cukup banyak sehingga banyak pula membawa manfaat untuk kesehatan jika dikonsumsi secara rutin.

Kandungan Buah Sirsak

Dalam satu buah sirsak, terdapat kandungan yang jumlahnya sangat banyak. Berikut beberapa kandungan yang ada di dalam sirsak.

Ada Kalori, Protein, Lemak, Karbohidrat, Serat, Gula, Vitamin B, Vitamin C, Folat, Kalsium, Zat Besi, Potasium, Magnesium, Fosfor, Zink, hingga Tembaga. Setiap kandungan ini memiliki peran dalam menjaga kesehatan tubuh, serta memberikan asupan nutrisi agar tubuh bisa berfungsi optimal.

Ilustrasi buah sirsak (pixabay) / WonderfulBali.
Ilustrasi buah sirsak (pixabay) / WonderfulBali.

Lalu Apa Saja Manfaatnya?

Beberapa manfaat buah sirsak yang bisa Anda rasakan ketika dikonsumsi secara rutin antara lain adalah sebagai berikut.

1. Untuk Pencernaan

Kandungan Serat yang tinggi dalam buah sirsak dapat membantu Anda mencukupi kebutuhan harian hingga 83%. Serat yang ada di dalam buah ini jelas dapat membantu menjaga kesehatan saluran pencernaan, sehingga membuat pencernaan menjadi shat.

Baca Juga: Cegah Dampak Buruk Infeksi Covid-19 Varian Omicron, Yuk Perbanyak Konsumsi Vitamin C

2. Gula Darah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI