Hits Kesehatan: Viral Penyebab Ketiak Bengkak, Kanker Ovarium Sebabkan Perubahan Menstruasi?

Risna Halidi Suara.Com
Senin, 07 Februari 2022 | 08:52 WIB
Hits Kesehatan: Viral Penyebab Ketiak Bengkak, Kanker Ovarium Sebabkan Perubahan Menstruasi?
Linda Jones mengalami pembengkakan di ketiak (TikTok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ilustrasi asal usul Virus Corona. (Pixabay)
Ilustrasi asal usul Virus Corona. (Pixabay)

Penelitian tentang asal usul virus Corona masih terus dilakukan, sebagai salah satu strategi untuk bisa keluar dari pandemi COVID-19.

Terkahit hal ini, Direktur Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Tedros Adhanom Ghebreyesus dan Perdana Menteri China Li Keqiang membahas kebutuhan penguatan kerja sama tentang asal usul COVID-19, dalam pertemuan mereka.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI