Rata-Rata Berat Badan Orang Dewasa Bertambah Tiap Tahun, Begini Cara Mencegahnya

Rabu, 29 Desember 2021 | 15:51 WIB
Rata-Rata Berat Badan Orang Dewasa Bertambah Tiap Tahun, Begini Cara Mencegahnya
Ilustrasi diet. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Susu dalam latte biasanya mengandung 186 kalori. Jadi beralihlah ke Americano yang tidak mengandung pemanis atau susu.

4. Mengurangi minyak saat memasak

Misalnya, satu sendok minyak zaitun mengandung 100 kalori, maka kurangi penggunaan minyak sebanyak satu sendok untuk mengindari kalori tambahan.

5. Jika makan makanan manis, simpan setengahnya untuk besok

Makan hanya setengah cokelat batangan. Ini dapat mengurangi supan kalori sekitar 102 kalori.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI