Selain itu, alkohol dapat meningkatkan pelepasan adrenalin baik dari kelenjar adrenal atau jaringan jantung, yang dapat mengubah detak jantung sehingga terjadi aritmia.
Mekanisme lainnya, asam lemak dalam darah meningkat setelah konsumsi alkohol dan dianggap terkait dengan perkembangan fibrilasi atrium.
Terakhir, metabolit alkohol asetaldehida dapat meningkatkan tingkat kontraksi otot yang tidak normal.