5 Cara Mengobati Gatal-Gatal, Mudah Dilakukan

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Rabu, 22 Desember 2021 | 13:50 WIB
5 Cara Mengobati Gatal-Gatal, Mudah Dilakukan
Ilustrasi gatal di punggung (Elements Envato)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Penggunaan kirm kortikosteroid nonprescription juga dapat meredakan sementara gatal-gatal yang disertai kulit merah meradang. Atau Anda juga bisa coba losion dengan mentol (Sarna), capsaicin, kemper, atau anestesi topikal (pramoxine. 

5. Mandi

Gunakan air hangat dan taburkan sekitar setengah cangkir (100 gram) garam Epsom, soda kue, atau produk mandi berbahan dasar oatme. Gunakan pembersih ringan namun batasi penggunaannya pada ketiak dan selangkangan. 

Jangan menggosok terlalu keras dan membatasi waktu mandi Anda. Kemudian bilas sampai bersih, keringkan dan lembabkan. Disarankan juga istirahat yang cukup. 

Demikian informasi mengenai cara mengobati gatal gatal, baik secara alami maupun menggunakan obat-obatan medis. Semoga bermanfaat.

Kontributor: Ulil Azmi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI