Studi: Suntikan Booster Turunkan Risiko Infeksi Covid-19 pada Lansia

Sabtu, 18 Desember 2021 | 15:17 WIB
Studi: Suntikan Booster Turunkan Risiko Infeksi Covid-19 pada Lansia
Ilustrasi lansia, manula (shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

CDC pun bekerja dalam kemitraan yang erat dengan negara bagian untuk memperluas akses suntikan booster dan memastikan bahwa setiap negara bagian memiliki akses untuk mendapatkannya.

Pada November 2021, Walensky merekomendasikan perluasan upaya suntikan booster vaksin Covid-19 dengan memasukkan semua orang dewasa usia 18 tahun ke atas dalam daftar penerima suntikan booster vaksin Covid-19.

"Suntikan booster telah menunjukkan kemampuannya meningkatkan perlindungan orang terhadap infeksi dan hasil yang parah," jelasnya.

Selain itu, suntikan booster vaksin Covid-19 juga merupakan alat kesehatan masyarakat yang penting untuk memperkuat kekebalan tubuh selama musim dingin.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI