Berkeringat Saat Malam Hari Jadi Tanda Varian Omicron dan Berita Kesehatan Lainnya

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Selasa, 14 Desember 2021 | 20:00 WIB
Berkeringat Saat Malam Hari Jadi Tanda Varian Omicron dan Berita Kesehatan Lainnya
Omicron. (Dok. Envato)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Berkeringat di malam hari bisa jadi tanda infeksi Covid-19 varian Omicron jadi berita kesehatan paling banyak dibaca hari ini, Selasa 14 Desember 2021.

Ada suplemen yang malah meningkatkan kadar gula pasien diabetes hingga tanda utama serangan jantung yang diduga menyebabkan Haji Lulung meninggal dunia.

Simak rangkuman berita kesehatan menarik lainnya dari Suara.com, berikut ini:

1. Keluar Keringat Pada Malam Hari, Bisa Jadi Tanda Terinfeksi Virus Corona Varian Omicron

Baca Juga: Dua Dosis Vaksin Covid-19 AstraZeneca dan Pfizer Kurang Efektif Melawan Varian Omicron

Ilustrasi perempuan berkeringat. (Shutterstock)
Ilustrasi perempuan berkeringat. (Shutterstock)

Ditemukannya virus corona varian Omicron memunculkan kekhawatiran sendiri bagi masyarakat. Sampai sekarang, varian baru telah ditemukan di 63 negara dan menurut Organisasi Kesehatan Dunia.

Bahkan varian ini disebut siap untuk melampaui varian Delta dalam perlombaan penularan. Tetapi ketika bicara tingkat keparahan dan gejala yang terkait, para ahli menyebut varian omicron lebih jinak.

Baca selengkapnya

2. Hati-Hati, Suplemen Ini Bisa Tingkatkan Kadar Gula Darah Penderita Diabetes

Ilustrasi suplemen (Shutterstock)
Ilustrasi suplemen (Shutterstock)

Chromium Picolinate adalah mineral yang ditemukan dalam suplemen untuk meningkatkan metabolisme dan membantu menurunkan berat badan. Namun, beberapa penelitian yang diterbitkan dalam National Library of Medicine, menunjukkan bahwa suplemen tersebut bisa meningkatkan kadar gula darah penderita diabetes.

Baca Juga: Vaksin Booster Disebut Bisa Menangkal Varian Omicron, Lalu Siapa yang Berhak Menerima?

Orang yang hidup dengan diabetes memiliki masalah terkait respons tubuh mereka terhadap insulin. Artinya, mereka punya masalah dalam mengatur kadar gula darah.

Baca selengkapnya

3. Diduga Jadi Sebab Haji Lulung Meninggal Dunia, Kenali 4 Pemicu Utama Serangan Jantung

Haji Lulung [instagram]
Haji Lulung [instagram]

Kabar duka data dari dunia politik Tanah Air, Ketua DPW PPP DKI Jakarta, Abraham Lunggana atau Haji Lulung meninggal dunia karena serangan jantung, Selasa (14/12/2021) pukul 10.51 WIB tadi.

Sebelum wafat, politikus itu sempat dilarikan ke Rumah Sakit Harapan Kita, karena serangan jantung, dan kondisinya sempat membaik karena mendapat perawatan.

Baca selengkapnya

4. Hindari Masalah Paru-paru, Ini 4 Tips Aman Memaikan Bedak Pada Bayi

Ilustrasi bayi. (Shutterstock)
Ilustrasi bayi. (Shutterstock)

Bayi yang baru mandi biasanya dioleskan minyak juga bedak di tubuhnya. Kebiasaan itu ternyata memunculkan berbagai pro kontra.

Beberapa anggapan disebutkan kalau bedak bayi tidak terlalu diperlukan, bahkan bisa berbahaya, karena dapat menyebabkan masalah pada sistem pernapasan.

Baca selengkapnya

5. Studi Ungkap Dua Vaksin Covid-19 yang Kurang Efektif Lawan Varian Omicron, Apa Saja?

Ilustrasi Vaksin Covid-19. (Pexels// Artem Podrez)
Ilustrasi Vaksin Covid-19. (Pexels// Artem Podrez)

Dalam beberapa hari terakhir kekhawatiran masyarakat meningkat terhadap mutasi virus corona varian Omicron. Masyarakat juga terus ingin tahu vaksin Covid-19 mana yang efektif dan tidak efektif melawan varian tersebut.

Dikutip dari NY Post, baru-baru ini sebuah studi berhasil mengunggap dua vaksin Covid-19 yang kurang efektif melawan varian omicron. Dua vaksin tersebut ialah Pfizer dan Astrazeneca.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI