Suara.com - Hubungan seks yang menyenangkan akan membuat rumah tangga semakin harmonis. Tapi, cukup banyak pasangan rumah tangga yang menghadapi masalah terkait urusan ranjang setelah bertahun-tahun menikah.
Salah satunya, ketika seorang istri tak lagi bergairah untuk melakukan hubungan seks. Hal ini pasti akan membuat sang suami bertanya-tanya, insecure atau bahkan mencari pelampiasan lain.
Tapi dilansir dari Times of India, ada beberapa faktor yang bisa membuat seorang istri tidak bergairah atau tidak tertarik melakukan hubungan seks.
1. Tidak merasa puas
Istri Anda mungkin merasa tidak puas dengan pernikahannya atau aktivitas hubungan seks yang biasa dilakukan selama masa pernikahan. Hal ini akan membuatnya tak lagi bergairah untuk melakukan hubungan seks dengan pasangan.
Maksudnya, Anda perlu menyadari bahwa pasti ada sesuatu hal yang membuat seorang wanita tidak nyaman berhubungan seks lagi. Hal itu pastinya membuat mereka tidak merasakan hubungan emosional lagi.

2. Tidak ada foreplay
Foreplay adalah tahapan hubungan seks yang sangat penting bagi wanita. Sayangnya, kebanyakan pria tidak menyadari hal tersebut dan langsung melakukan hubungan seks.
Hubungan seks tanpa foreplay yang memuaskan pasti akan membuat wanita merasa tidak nyaman. Jadi, cobalah melakukan foreplay lebih lama hingga memuaskannya sebelum berhubungan seks.
Baca Juga: Kemampuan Vaksin Pfizer Berkurang Saat Melawan Virus Corona Omicron, Seberapa Besar?
3. Stres dan lelah