Hanya Butuh 3 Rempah, Ini Cara Alami Atasi Gatal di Selangkangan ala Dokter Zaidul Akbar

Bahkan resep yang sama juga bisa digunakan untuk penyakit kulit seperti psoriasis.
Psoriasis adalah penyakit kulit yang menyebabkan kulit bersisik, memerah dan menimbulkan rasa gatal. Psoriasis paling sering muncul di lutut, siku dan kulit kepala.
Penyakit ini sering kambuh dan jarang bisa disembuhkan karena bisa dialami penderitanya hingga bertahun-tahun bahkan hingga mereka menua.
Beberapa kasus psoriasis kambuh selama beberapa minggu atau beberapa bulan, mereda dan bisa muncul kembali.
Baca Juga: 7 Ramuan Tradisional yang Terbukti Meningkatkan Konsentrasi Secara Alami