Waktunya Berhenti, Kenali 5 Tanda Anda Sudah Kecanduan Masturbasi!

Senin, 15 November 2021 | 21:00 WIB
Waktunya Berhenti, Kenali 5 Tanda Anda Sudah Kecanduan Masturbasi!
Ilustrasi masturbasi (Foto: Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Salah satu tanda paling umum dari kecanduan masturbasi adalah ketika Anda sudah kehilangan kendali. Jika Anda tidak bisa mengendalikan keinginan dan kebiasaan masturbasi, Anda harus berhati-hati.

Sama halnya dengan merokok, kecanduan masturbasi juga bisa menurunkan peluang pasangan untuk hamil. Kohler mengatakan masturbasi setiap hari selama 2 minggu bisa menghabiskan jumlah sperma pria hampir 50 persen.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI