Tapi, kita tahu bahwa ada banyak jenis anggur. Anggur merah pun salah satu buah beri yang mengandung resveratrol, senyawa nabati yang dikenal karena sifat antiinflamasinya.
"Beberapa penelitian menunjukkan konsumsi anggur dikaitkan dengan penurunan risiko osteoarthritis lutut," kata badan kesehatan radang sendi dikutip dari Express.