Inilah Alasan Daging Olahan yang Digoreng Dapat Meningkatkan Risiko Kanker

Jum'at, 12 November 2021 | 19:30 WIB
Inilah Alasan Daging Olahan yang Digoreng Dapat Meningkatkan Risiko Kanker
Ilustrasi sel kanker. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

NOC dapat menyebabkan kanker dengan merusak DNA, yang mana merupakan 'langkah pertama' dalam kanker.

Tetapi, ada agen lain yang mendorong proses perkembangan tumor, yakni tumor promoter. Agen ini diproduksi dalam jumlah tinggi ketika daging digoreng.

Jadi, mungkin saha daging olahan yang digoreng, seperti bacon dan sosis, mengandung lebih banyak pemicu tumor dan lebih berisiko menyebabkan kanker daripada jenis yang tidak digoreng.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI